26 November 2010

Tool untuk memperbesar gambar tanpa merubah resolusi

SmillaEnlarger adalah program open source gratis yang memungkinkan anda untuk pembesaran / memperbesar gambar bitmap berkualitas tinggi. App portabel kecil Ini memungkinkan Anda mendefinisikan sebuah area kecil dari foto dan memperbesar itu sementara tetapi tetap mempertahankan kualitas (tanpa Menurunkan Resolusi). Berdasarkan algoritma yang asli, software standalone ini menggunakan sejumlah filter yang dirancang untuk menghapus beberapa artefak khas yang dihasilkan oleh proses pembesaran dan "mengisi" informasi gambar untuk mencapai kualitas gambar yang jauh lebih tinggi daripada algoritma pembesaran gambar biasanya yang digunakan di sebagian besar aplikasi.



Cara menggunakan SmillaEnlarger

Trik Mempercepat Koneksi Internet Kamu


Browsing Internet dengan kecepatan yang tinggi pasti sangat menyenangkan, berbagai cara dilakukan untuk mempercepat koneksi internet baik menggunakan software agar koneksi internet menjadi lebih cepat maupun menggunakan settingan tertentu yang diklaim bisa mempercepat koneksi internet.
Berikut ini adalah beberapa tips yang dapat digunakan untuk mempercepat koneksi internet :
A. Menggubah setting bandwith pada windows (Hanya kami uji pada Windows XP)
Pada dasarnya OS windows sudah membatasi bandwidth untuk koneksi internet sebanyak 20% dari total bandwidth yang seharusnya bisa maksimal, jika netter ingin menambah bandwidth internet supaya koneksinya terasa lebih cepat dan kencang bisa dengan cara mengurangi atau mengosongkan batasan bandwidth tersebut supaya pada Windows kita bisa maksimal dalam menggunakan bandwidth yang sudah ada.
Ikuti petunjuknya seperti dibawah ini :

Cara Melihat Username dan Password di Mozilla Firefox

Mari kita asumsikan Anda pengguna mozilla firefox dan memungkinkan teman untuk menggunakan komputer Anda tanpa pengawasan Anda. Jika Anda berpikir bahwa password Anda dilindungi, maka Anda salah. Teman anda mudah dapat melihat password dan username anda. Masalahnya adalah bahwa Firefox memungkinkan melihat orang semua password keamanan tingkat tinggi Anda. Bisa saja akun anda dihack atau disalahgunakan orang yang tidak bertanggungjawab, yang memakai komputer pribadi anda dan saya yakin kalau semua username dan password anda tersimpan di browser mozilla firefox.
Untuk melihat keamanan password dan username, Anda hanya perlu pergi ke Tools, lalu Options, di tab Security klik pada Saved Passwords. Setelah ini, semua password Anda dapat terlihat oleh pengguna dengan akses ke komputer Anda. Ini terlihat seperti ini:

Trik Mematikan Komputer Dengan Klik Kanan

Untuk melakukan trik mematikan komputer dengan klik kanan tersebut diatas kita akan membuat sebuah program kecil yang di tulis dengan bahasa javascript, ikuti langkah-langkah nya berikut ini :


- Bukalah program editor teks kesukaan anda, misalkan Notepad, caranya : dari menu 'Start' pilih 'Run' lalu ketikkan notepad, dan tekan enter- Kemudian ketikanlah script kode berikut ini, agar tidak terjadi kesalahan pada saat pengetikkan program alangkah baiknya jika fasilitas Word Wrap yang ada di Notepad di nonaktifkan

Tips Amankan Akun Twitter dan Facebook Anda

Belakangan ini perampasan user name dan password akun email, situs jejaring sosial dan media sosial lainnya lewat cara penipuan (phising) kian marak. Bahkan menurut data Symantec Spam & Phising Report November 2010, kejahatan phising naik 80 persen dibanding bulan sebelumnya.

Umumnya, pelaku menyebarkan link yang dibuat sedemikian rupa sehingga tidak mencurigakan bagi penerimanya di berbagai jejaring atau media sosial. Jika korban mengklik link tersebut, maka pelaku dapat dengan mudah mencuri data-data pribadi korban, termasuk user name dan password.

Berikut ini beberapa tips yang disarankan oleh Symantec, untuk menghindari agar akun Twitter, Facebook, atau email Anda tidak diserobot oleh orang lain yang tidak berkepentingan.

Yang sebaiknya dilakukan:

24 November 2010

Backup System Pada Windows 7 Tanpa Ghost

Pertama anda harus membuka Control Panel lalu memilih Backup and Restore Center. Pada jendela Backup and Restore di sebelah kiri atas ada pilihan Create a system image & Create a system repair disc, pada kolom sebelah kanan ada pilihan untuk melakukan Back up menggunakan tombol Back up now.

Pilihlah Create a system image untuk melakukan backup system secara keseluruhan dan membuat file imagenya. Pada saat anda melakukan backup system, anda akan ditanyakan tempat untuk menyimpan file image, lebih baik anda siapkan harddisk external yg masih memiliki kapasitas sebesar kapasitas drive c: anda, misal drive c: anda adalah 20Gb, berarti anda harus memiliki kapasitas paling tidak sebesar 21Gb. Setelah memilih tempat untuk menyimpan file image, proses pembuatan backup akan berlangsung, tunggulah sampai selesai. Ketika proses pembuatan image telah selesai, anda akan ditanya apakah anda ingin membuat System Repair Disk. Fungsi System Repair Disk adalah sebagai Boot Disk, ketika komputer anda Booting menggunakan System Repair Disk, disinilah anda akan ditanya mengenai file image yg telah anda buat. Secara garis besar fungsi System Repair Disk adalah fitur untuk memilih file image dan me-restorenya sehingga komputer kembali ke keadaan semula sebelum terjadi kerusakan system. "Creating a System Repair Disk", untuk membuatnya anda harus menyiapkan satu keping DVD Blank, DVD inilah nantinya yg akan menjadi Media Booting komputer anda. Setelah anda memasukan DVD Blank tersebut, Creating a System Repair Disk akan memilih sendiri drive DVD anda, yg harus anda lakukan hanya klik next hingga proses pembuatan System Repair Disk selesai.

Tips memperbaiki ram rusak/crash

RAM anda rusak...?
pasti bisa di perbaiki,asalkan kondisi RAM anda masih dlm keadaan utuh (belum hangus ataw patah)
ada 2 cara memperbaikinya yaitu:
1.bersihkan pin2 ram dengan cotonbud+minyak tener.agar kotoran-kotoran pada pin RAM keluar

22 November 2010

Skematic kabel UTP


20 November 2010

wajan bolik usb


Bahan" :

1. Wajan dengan diameter minimal 40cm (harga sekitar Rp. 40.000,-)
2. USB Wireless LAN (harga sekitar Rp.200.000,-)
3. Pralon 3” panjang sekitar 23 cm.
4. Tutup Pralon 3” 2 buah (harga sekitar 2 x Rp. 4.000,-)
5. Aluminium Foil secukupnya.
6. Busa/Styrofoam bekas kemasan barang elektronik secukupnya.
7. Kabel USB (harga sekitar Rp.20.000,-)
8. Kabel UTP secukupnya (harga sekitar Rp.3.000,-/m)

Cara membuat :

04 November 2010

Lindungi File Penting Anda Dengan FileSecrets


FileSecrets adalah perangkat lunak yang sederhana, tapi efektif untuk melindungi file-file anda dari akses-akses tanpa ijin. Windows mungkin dapat menyediakan perlindungan terhadap file-file, akan tetapi perlindungan Windows dapat dengan mudah dilewati oleh para pengguna komputer yang memiliki keistimewaan dalam akses. Tujuan dari FileSecrets adalah untuk “secara rahasia” melindungi file anda, yang berarti bahwa para pengguna komputer lain bahkan tidak akan tahu bagaimana file anda terlindungi atau bahkan tidak akan mengetahui bahwa file-file anda ada.

Mengubah Konfigurasi Windows Dengan X-Setup Pro


X-Setup Pro adalah perangkat lunak untuk melakukan tweaking pada sistem operasi Windows, mulai dari Windows 95 sampai dengan Windows 7. Dengan perangkat lunak ini kita dapat mengubah lebih dari 2000 setting dengan mudah. Perangkat lunak ini juga memungkinkan kita untuk mengubah beberapa setting yang berbeda secara konsisten.

Mengunci Komputer Dengan USB Flash Drive


Kita semua sudah akrab dengan USB flash drive yang juga sering kita sebut dengan flash disk. Ternyata, flash disk tidak hanya dapat kita gunakan untuk menyimpan dan membawa file saja, tapi juga dapat digunakan untuk mengunci komputer, dengan bantuan aplikasi bernama Predator. Konsepnya sederhana, yaitu saat kita mencabut flask disk kita, komputer akan terkunci. Kemudian saat kita mencolokkan kembali flash disk tersebut, komputer akan dapat digunakan kembali.

SpyShelter, Software Anti KeyLogger


Internet telah menjadi bagian yang penting dalam kehidupan sehari-hari kita, baik dalam hal yang bersifat pribadi maupun hal yang menyangkut pekerjaan. Dengan bertambahnya penggunaan sistem online untuk berbagai macam kepentingan, kejahatan dunia cyber atau cybercrime yang mengancam kita juga terus meningkat. Ada banyak sekali perangkat lunak yang dibuat untuk mencuri data pribadi dan data bisnis, dan jumlah mereka pun terus bertambah.

Atasi Error Windows Dengan Microsoft Fix it Center




Memperbaiki eror pada Windows boleh dibilang gampang-gampang susah. Tidak jarang butuh waktu berjam-jam untuk memperbaiki eror kecil pada Windows. Untuk Anda yang sudah terbiasa melaukan trouble shooting, tentu eror-eror kecil tersebut masih dapat ditangani sendiri. Tapi buat orang yang belum familiar, tentu hal tersebut menjadi “masalah” tersendiri”.

Nah, untuk membantu para penggunanya dalam memperbaiki Windows, baru-baru ini Microsoft mengeluarkan sebuah software baru bernama Microsoft Fix it Center. Dengan menggunakan Microsoft Fix it Center maka Anda memperbaiki Windows secara otomatis.

02 November 2010

Kaspersky Anti Blacklist + License

Merepotkan sekali kalau license key kaspersky kita di blacklist terus oleh pihak kaspersky, Ini sepertinya dikarenakan software Kaspersky yang memiliki fitur auto-delete pada patch / crack yang telah kita pasangkan. Dan selain itu juga, kekurangannya adalah kita tetap harus mencari key yang masih aktif ketika hari key tersebut habis.

Pada postingan kali ini, saya ingin berbagi Anti Blacklist untuk semua versi kaspersky,  mulai dari KAV 7,8,9,11 dan untuk KIS 7,8,9,11 juga sudah dapat digunakan. Key yang terpasang juga tidak akan bisa dihapus oleh antivirus kaspersky, karena patch antiblacklist nya sudah diproteksi oleh password dan telah enkripsi. Kalau seperti ini, saya tidak perlu post mengenai key kasperksy lagi donk. . .

Software Gratis Alternatif pengganti Deep Freeze

Seperti yang kita ketahui, Deep Freeze merupakan sebuah software yang berfungsi untuk melindungi komputer kita dari berbagai masalah, seperti serangan virus, malware, worm, ataupun error pada waktu instalasi program. Deep Freeze bekerja dengan mengembalikan sistem ke keadaan sebelum sistem itu di freeze setelah restart. Berikut ini adalah software gratis yang bisa menggantikan Deep Freeze (soalnya, Deep Freeze kan software berbayar)

Aplikasi Untuk Melacak Handphone dan Laptop Anda yang Hilang


Anda tentu jengkel sekali jika harus kehilanggan Hanphone atau Laptop. Prey, adalah solusi opensource untuk mengatasi masalah anda ini.

Bagaimana cara kerjanya? Pada dasarnya yang Anda butuhkan adalah menginstall aplikasi kecil yang dibuat oleh Prey ini kedalam handphone atau Laptop anda, Ketika anda kehilangan maka bisa menelusuri keberadaan gadget anda tersebut melalui sinyal yang dikirimkannya. Anda bisa langsung dengan cepat menelusuri lokasi yang diterdeteksi,  Mereka bisa lari tapi mereka takan bisa bersembunyi.

Selain bisa mendeteksi keberadaan gadget anda software ini juga dapat mentriger menyalakan alarm gadget anda/jika tersedia dan mengkunci total gadget anda sehingga data anda aman.